Puluhan Kendaraan Terjaring Razia Uji Emisi di Jaktim
access_time Selasa, 15 April 2025
photo_cameraFotografer : Andri Widiyanto
Puluhan kendaraan terjaring razia uji emisi di Jalan Supriyadi, Susukan, Ciracas, Jakarta Timur, Selasa (15/4). Razia yang melibatkan sekitar 75 personel gabungan dari Dinas LH, Dinas Perhubungan, Satpol PP dan Ditlantas Polda Metro Jaya ini berhasil melakukan uji emisi terhadap 28 kendaraan, yang terdiri dari truk, bus, Pick Up, mobil box, Delvan dan mobil Penumpang umum (angkot).